Kasus TBC Positif 10.316 Orang, Dinkes Medan Lakukan Penyuluhan pada Masyarakat
166 view
Foto Dok/Kominfo Medan
HARI TBC: Memperingati hari Tuberkulosis Sedunia sekaligus sebagai upaya mencegah penyebaran penyakit TBC, Pemko Medan melalui Dinas Kesehatan Kota Medan melakukan penyuluhan kepada masyarakat, Jumat (24/3/2023).