Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Senin, 19 Januari 2026
Bona Taon di Jetun Silangit

Gokesu Satukan Komitmen Minta TPL Ditutup Permanen

Bongsu Batara Sitompul - Senin, 12 Januari 2026 10:57 WIB
281 view
Gokesu Satukan Komitmen Minta TPL Ditutup Permanen
Foto: SIB/Bongsu Batara Sitompul
Ephorus HKBP Pdt Dr Victor Tinambunan bersama Ephorus HKI Pdt Firman Sibarani MTh, Ephorus GKPS Pdt Jhon Christian Saragih MSc, Sekjen GKPI Pdt Parsaoran Sinaga MTh dan Vikaris Epispokalis Samosir-Dolok Sanggul Romo Yanuaris SUD, menyatakan sikap untuk me

"Inilah komitmen kami dan ini akan kami perjuangkan. Terbentuknya Sekretariat Bersama Gokesu ini setelah KSPPM, Aman Tano Batak, Ephorus HKBP dan Ephorus HKI menunjukkan suara. Kami pun membuat pernyataan dan tanggal 7 Oktober 2025 kami membangun wadah Sekretariat Bersama Gokesu," ujar Pastor Walden.

Menurutnya, dalam waktu yang masih singkat terbentuk Sekretariat Bersama ini, TPL sudah hampir tutup.

"Tetapi komitmen kami saat ini, gereja hadir di tengah-tengah orang yang tertindas. Selain itu peran gereja juga untuk menjaga kelestarian alam sebagai

ciptaan Tuhan. Inilah yang kami perjuangkan saat ini. Kami melakukan penanaman pohon bersama pimpinan-pimpinan gereja di Dolok Parmonangan. Kemudian kami melakukan aksi damai tanggal 10 November 2025 di Kantor Gubernur Sumatera Utara mendesak supaya TPL ditutup karena sudah banyak lingkungan yang rusak di wilayah Sumatera Utara ini. Semua itu pasti akan dijawab dengan kenyataan di dalam waktu," ujarnya.

Ephorus HKBP Pdt Dr Victor Tinambunan menyampaikan, bona taon ini sungguh sangat baik dan sangat diapresiasi oleh banyak kalangan.

"Kita melihat sekilas ke belakang terkait bencana alam yang baru terjadi. Kiranya di tahun 2026 ini, kita berdoa bersama supaya bencana tidak terjadi lagi. Dengan ini ada komitmen bersama dari kita supaya TPL ditutup," ujarnya.

Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
beritaTerkait
HKBP Anugerahkan Ulos Istimewa "Harungguan" kepada Hashim Djojohadikusumo
Bupati Humbang Hasundutan Hadiri Syukuran Tahun Baru 2026 di Kantor Pusat HKBP
HKBP Tanjung Sari Medan Gelar Ibadah Tahun Baru 2026
Ibadah Tahun Baru 2026 di HKBP Teladan Berlangsung Khidmat
Keluarga Besar Punguan Pomparan Si Raja Panggabean se-Kota Tebingtinggi Rayakan Natal
Hadiri Natal Oikumene Labuhanbatu, Bupati Maya Hasmita: Keluarga Fondasi Utama Pembangunan Daerah
komentar
beritaTerbaru