Selain itu, polisi juga mengamankan sejumlah barang bukti di antaranya, sembilan plastik klip berisi sabu, satu bungkus plastik klip kosong, satu kotak rokok, satu unit handphone dan sejumlah uang tunai.
Baca Juga:
"Kami mendapatkan informasi dari warga tentang adanya dugaan transaksi narkoba di kawasan Pasar 2 Barat Medan Marelan. Setelah dilakukan penyelidikan, anggota kami langsung melakukan penggerebekan di dua lokasi," kata Kasat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan, AKP Ismail Pane, Selasa (8/4/2025).
Menurut dia, barang bukti ditemukan di kantong celana tersangka A dan sebagian lagi di sebuah rumah kosong di samping rumah tersangka Sa.
Baca Juga:
Guna pengusutan lanjut, kedua pria tersebut kini meeingkuk di sel tahanan Mapolres Pelabuhan Belawan.(*)
Gunungtua(harianSIB.com)Kejaksaan Agung Republik Indonesia, melalui Tim Satuan Tugas Penertiban Kawasan Hutan (Satgas PKH), melakukan ekseku
Humbahas(harianSIB.com)Jajaran Polres Humbahas menggelar penyambutan dan serah terima jabatan dari Plt Kapolres lama Kompol Muslim Amin kepa
Medan(harianSIB.com)Perwakilan Musyawarah Warga Sampali Dua Satu (Marwali 21), Swaldy, menegaskan, pentingnya solidaritas antarorganisasi ra
Medan(harianSIB.com)Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh kontingen Kushin RyuM Karatedo Indonesia (KKI) Sumatera Utara dalam ajang