Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Rabu, 07 Mei 2025

Diduga Terkait Polemik Kolegium, RS Adam Malik Akhiri Kerja Sama dengan dr Rizky Adriansyah

Leo Bastari Bukit - Sabtu, 03 Mei 2025 16:50 WIB
734 view
Diduga Terkait Polemik Kolegium, RS Adam Malik Akhiri Kerja Sama dengan dr Rizky Adriansyah
Foto Dok/Forwakes Sumut
dr Rizky Adriansyah MKed (Ped) SpA (K).

"Setelah melakukan serangkaian evaluasi internal, kami memutuskan untuk mengakhiri kerja sama tersebut dengan berbagai pertimbangan, dan mengembalikan yang bersangkutan kepada unit kerja asalnya sebagai ASN," jelas Rosario.

Ia juga memastikan bahwa keputusan ini tidak akan mengganggu pelayanan kepada pasien, karena rumah sakit masih memiliki dokter spesialis anak dengan keahlian serupa.

Menanggapi dugaan adanya kaitan antara pengakhiran kerja sama dan sikap IDAI terhadap kebijakan Kemenkes, Rosario menegaskan bahwa hal tersebut tidak benar. "Keputusan ini murni berdasarkan evaluasi internal dan tidak terkait dengan isu kolegium," ujarnya. (*)

Baca Juga:
Editor
: Bantors Sihombing
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru