Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Minggu, 09 November 2025

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Bupati Panggil Plt Kadis Kesehatan dan Seluruh Kapus

Frans Koberty Simanjuntak - Jumat, 07 November 2025 14:50 WIB
388 view
Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Bupati Panggil Plt Kadis Kesehatan dan Seluruh Kapus
Foto Dok/Dinas Kominfo
ARAHAN : Bupati Humbahas Dr Oloan P Nababan didampingi Sekdakab Chiristison R Marbun saat memberikan arahan, di ruang kerjanya, Jumat (7/11/2025).

"Saya mengharapkan agar pertemuan ini menjadi momentum peningkatan mutu pelayanan kesehatan di seluruh wilayah Kabupaten Humbang Hasundutan. Pemerintah daerah berkomitmen menjadikan pelayanan kesehatan sebagai prioritas utama dalam mewujudkan masyarakat yang sehat, sejahtera, dan produktif," harap bupati.

Selain membahas evaluasi kinerja, pertemuan ini juga menjadi ajang penguatan komitmen seluruh jajaran Dinas Kesehatan dan Puskesmas untuk terus berinovasi, mendekatkan layanan kepada masyarakat, dan membangun kepercayaan publik melalui pelayanan prima.

Dengan semangat kebersamaan dan tanggung jawab moral, jajaran kesehatan Humbahas diharapkan dapat menjadi mitra terpercaya masyarakat dalam menjaga dan meningkatkan derajat kesehatan. (*)

Editor
: Robert Banjarnahor
SHARE:
Tags
beritaTerkait
DPRD Setujui Kenaikan Restribusi Pelayanan Kesehatan RSUD Sultan Sulaiman
Apoan Simanungkalit Yakini Djarot dan Ashari akan Tingkatkan Pelayanan Kesehatan
Libur Lebaran, Peserta JKN-KIS Tetap Dapat Pelayanan Kesehatan
Pemkab Simalungun Gelar Pelayanan Kesehatan dan Pengurusan Administrasi Kependudukan Gratis di Parapat
Fraud dalam Pelayanan Kesehatan Rugikan BPJS
DPRD dan Bupati Humbahas Setujui P-APBD 2017 Rp984,1 Miliar
komentar
beritaTerbaru