Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Minggu, 18 Januari 2026

Dua Hari Libur Isra Mikraj, 14.182 Penumpang Gunakan Kereta Api untuk Pulang Kampung di Sumatera Utara

Duga Munte - Sabtu, 17 Januari 2026 16:18 WIB
265 view
Dua Hari Libur Isra Mikraj, 14.182 Penumpang Gunakan Kereta Api untuk Pulang Kampung di Sumatera Utara
Foto: Dok/Humas KAI Divre I Sumut
Suasana penumpang kereta api (KA) di Stasiun.

Untuk keberangkatan hari Jumat (16/1), tercatat sebanyak 6.282 penumpang telah dilayani dan jumlah ini diperkirakan masih akan terus bertambah. Meski beberapa jadwal cukup padat, ketersediaan tiket untuk perjalanan KA Siantar Ekspres maupun KA Sribilah Utama lainnya masih dapat diakses masyarakat.

"KAI Divre I Sumatera Utara mengajak seluruh pelanggan untuk senantiasa mematuhi setiap aturan yang ada demi kenyamanan bersama selama dalam perjalanan. Kedisiplinan penumpang dalam mengikuti ketentuan yang berlaku menjadi kunci utama terciptanya layanan transportasi yang aman dan tertib bagi semua pihak," kata Anwar. (**)

Editor
: Donna Hutagalung
SHARE:
Tags
beritaTerkait
KAI Divre I Sumut Catat 52 Kasus Kecelakaan Pintu Perlintasan
Pasca Gempa, PT KAI Divre I Sumut, Pastikan Jembatan dan Rel KA Aman Dilintasi
Antisipasi Lonjakan Penumpang, PT KAI Divre I Sumut Tambah 9 Gerbong
komentar
beritaTerbaru