Selasa, 29 April 2025

Langkah Ampuh untuk Mencegah Kanker Serviks Sejak Dini

Robert Banjarnahor - Senin, 28 April 2025 10:38 WIB
227 view
Langkah Ampuh untuk Mencegah Kanker Serviks Sejak Dini
Foto: Shutter Stock
Ilustrasi kanker serviks.
Jakarta(harianSIB.com)

Kanker serviks, yang disebabkan oleh infeksi virus human papilloma virus (HPV), bisa menyerang wanita kapan saja tanpa pandang usia.

Spesialis Obstetri dan Ginekologi, dr. Ivander Ramon Utama, menjelaskan bahwa sekitar 30 jenis HPV dapat mempengaruhi area kelamin, dengan 14 jenis di antaranya berisiko tinggi menyebabkan kanker serviks.

Baca Juga:


"Kanker serviks tidak muncul tiba-tiba, meskipun bisa berkembang cepat," kata dr. Ivander Ramon di acara kampanye Rencana Aksi Nasional (RAN) di Jakarta Pusat, Minggu (27/4/2025), dikutip dari CNBC Indonesia.

Baca Juga:

Jika terinfeksi HPV dan sistem imun tubuh gagal mengatasinya, sel di serviks bisa menjadi abnormal. Jika tidak segera diobati, sel abnormal ini dapat berkembang menjadi prakanker, lalu kanker.

Pada beberapa kasus, infeksi HPV bisa sembuh sendiri. Namun, bagi wanita yang terdiagnosis, terutama dengan kutil kelamin, dokter akan menganjurkan pemeriksaan lanjutan.


* Pencegahan virus HPV penyebab kanker serviks

Langkah utama dalam mencegah terjadinya infeksi virus ini dan kanker serviks adalah dengan vaksinasi HPV. Vaksin HPV merupakan salah satu jenis vaksin yang wajib dalam program imunisasi nasional.

Hal ini untuk mencegah infeksi virus HPV yang bisa menyebabkan kanker leher rahim (serviks). Berdasarkan peraturan Menteri Kesehatan, vaksin HPV diberikan pada:

Editor
: Robert Banjarnahor
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru