
HUT ke-11 dan Bona Taon PRPBBI Berlangsung Meriah di Medan
Medan(harianSIB.com)Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke11 dan Bona Taon Parsadaan Si Raja Parapat Boru, Bere, Ibebere SeIndonesia (PRPBBI)
Hal itu terkuak pada saat Sosialisasi Pemutihan Pajak Kenderaan Bermotor di Hotel LePolonia Medan, Senin (21/10/2024).
Dirlantas Polda Sumut Muji Edyanto mengatakan, regulasi penghapusan data Ranmor itu pihaknya dan stakeholders terkait telah menyosialisasikan sejak dua tahun lalu.
Baca Juga:
Diungkapkan Muji pada tahun 2025 data ranmor yang sebelumnya terregistrasi akan dihapus setelah masa berlaku STNK mati selama dua tahun. Artinya, pihaknya berharap lewat media massa informasi ini tersosialisasi semakin tersebar luas kepada masyarakat.
"Tolong disampaikan ke lapisan masyarakat. Jadi jangan kaget. Mari kita dukung pemutihan agar berhasil, agar masyarakat taat pajak meningkat, masyarakat yang kecelakaan lalu lintas bisa dapat klaim," katanya.
Baca Juga:
Sementara Kepala Jasa Raharja Mulyadi mengatakan, pemutihan pajak kendaraan spesial 2023 ke bawah akan diberi diskon. Sehingga pada 2024 pertumbuhan taat pajak masyarakat menjadi meningkat.
"Sekarang sudah 43 persen, ada progres 2 persen sejak saya masuk. Kepatuhan tumbuh 2 persen. Dengan ada pemutihan ini semoga bisa 75 persen," harapnya.
Pada sesi tanya jawab, Dirlantas yang terkesan tegas menindak hanya kepada masyarakat sempat mendapat kritik dari insan pers. Dirlantas dicecar dengan fakta bahwa banyak oknum pejabat dan oknum polisi yang tidak taat bayar pajak kendaraan.
"Memang kita perlu gandeng tangan, saling isi dan bantu. Itu kritik sangat bagus. Kami polisi lalu lintas belum sempurna, Bapenda belum sempurna 7,6 juta kendaraan yang taat pajak dan asuransi tidak sampai separuhnya. Jadi kami terapkan 3 cara pendekatan yakni teguran lisan, teguran tulis dan tilang," katanya.
Medan(harianSIB.com)Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke11 dan Bona Taon Parsadaan Si Raja Parapat Boru, Bere, Ibebere SeIndonesia (PRPBBI)
Subulussalam(harianSIB.com)Satu dari tiga penumpang mobil Avanza yang terjun ke jurang di Kabupaten Pakpak Bharat akhirnya ditemukan dalam k
Belawan(harianSIB.com)Dua pria remaja, D dan S, terduga pelaku tawuran di kawasan Jalan Selebes, Kecamatan Medan Belawan, diringkus petugas
Medan(harianSIB.com)Harga cabai merah di Medan khususnya tidak stabil,ada kalanya naik turun harganya. Pada akhir pekan ini ditransaksikan t
Simalungun(harianSIB.com)Belum setahun selesai dikerjakan, jembatan penghubung antar Nagori (Desa) Nauli BaruJanggir Leto, Kecamatan Panei