Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Kamis, 15 Mei 2025

Ijazah SMA Jokowi Digugat, Begini Respons Kepsek SMAN 6 Solo

Redaksi - Jumat, 18 April 2025 16:01 WIB
628 view
Ijazah SMA Jokowi Digugat, Begini Respons Kepsek SMAN 6 Solo
KOMPAS.com/FABIAN JANUARIUS KUWADO
Kepala Sekolah SMAN 6 Surakarta Munarso saat menjelaskan perjalanan akademik Presiden Joko Widodo semasa SMA kepada Kompas.com, Senin (17/10/2022).
Dia membenarkan Jokowi lulusan dari SMA Negeri 6 Solo dan mempunyai ijazah SMA Negeri 6. Pihaknya baru bisa memastikan keaslian ijazah tersebut bila melihat langsung.

"Yang jelas saya menyampaikan bahwa Pak Jokowi itu masuk sebagai siswa SMA 6 dan lulus dari SMA 6 dan punya ijazah dari SMA 6," bebernya.

Munarso menjelaskan dulunya SMAN 6 bernama SMPP. Ia menceritakan pada tahun 1975, saat itu SMPP masih jadi satu dengan SMAN 5 Solo.(*)

Baca Juga:
Editor
: Robert Banjarnahor
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru